Minggu, 27 Agustus 2017

MEMBUAT POSTER DI PHOTOSHOP CS6

1. Buka aplikasi adobe photoshop CS6 dan tekan Ctrl+N lalu ubah ukurannya menjadi cm lalu klik OK
2. Add background dengan cara di drag dari documents ke photoshop
3.Setelah itu pilih gambar yang akan di jadikan model dengan cara di drag dari documents di bagian atas sampai ada tanda +Copy
4. Klik Quick Selection tool dan seleksi gambarnya
5. Jika sudah tekan Ctrl+C lalu Ctrl+V pada gambar background yang telah ada
6. Tambahkan teks GIRL THE WAR dengan cara klik Teks tool
7. Karena poster belum cukup baik maka saya akan tambahkan gambar dan mendragnya seperti langkah no.3
8. Setelah di seleksi lakukan langkah no.5 dan tempatkan huruf S itu di bawah gambar dengan cara drag layer huruf S menjadi di bawah layer gambar.
9. Sekarang kita akan membuat huruf S menjadi seperti bayangan. Caranya dengan di kurangi opacity nya.
10. Sekarang kita akan membuat perempuan di gambar menjadi 2 dan di gambar yang satu menjadi seperti cemin. Dengan cara copy gambar perempuan lalu kurangi Opacity nya. Maka akan seperti gambar di bawah ini.
11. Sekarang tambahkan efek daun dengan cara klik Art History Brush Tool hingga menjadi seperti gambar di bawah ini.
12. Selesai. Semoga bermanfaat ya

0 komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Popular Posts